• Now Trending:
  • Menguatkan Bonding Kelua...
  • Tips Si Kecil Makin Pint...
  • Tangkal Virus Corona den...
  • Mitos dan Hoax Seputar C...
Current Issue
SUBSCRIBE NOW
momdadi.com
Home Kehamilan Bayi & Balita Anak Keluarga Teknologi Hiburan

Home » Keluarga » Dunia Pasutri » 5 Tips Melatih Pola Pikir Anak Menjadi Open Minded

5 Tips Melatih Pola Pikir Anak Menjadi Open Minded

Vira Elfiani S | Saturday, October 1st, 2022 2:36:13 pm | Dunia Pasutri, Keluarga | No Comments
Ilustrasi dari freepik.com

Ilustrasi dari freepik.com

Moms, open minded atau berfikir secara terbuka tentu harus dimiliki semua orang. Dengan keterbukaan pikiran akan memudahkkan menerima atau memahami argumen, ide bahakan informasi-informasi. Tentu open minded ini dimiliki oleh orang dewasa tapi tidak semua orang dewasa memiliki pikiran secara terbuka.

Open minded ini terkadang belum tentu dimiliki orang dewasa karena memiliki pemikiran yang tertutup, tidak ingin berpikir secara mendalam atau tidak ingin memahami sedari mereka kecil. Hal ini menimbulkan konflik dan tidak mau mengerti ide, informasi-informasi hingga masukan dari orang-orang. Tentunya untuk itu didiklah anak sedini mungkin agar mereka mempunyai pemikiran yang terbuka dan panjang sedini mungkin agar memahami kehidupan ini. lalu bagaimana melatih agar pola pikir anak terbuka? Yuk, mari simak Moms :

1. Beri Asupan Nutrisi Yang Cukup

Tentunya dengan nutrisi yang cukup akan memacu berkembangnya daya fikir anak. Dengan memberi nutrisi seperti Omega 3 dan 6 dapat meningkatkan memori anak sehingga daya tangkapnya kuat dan tinggi saat komunikasi atau berinteraksi dengan mudah dipahami oleh mereka.

2. Lakukan cara bermainan sambil belajar

Seorang anak tentu menyukai sebuah permainan. Mereka dengan antusias ketika diberi permainan. Maka dari itu untuk membuka pola pikir mereka lakukanlah dengan cara beri sebuah permainan yang mengarah ke suatu pembelajaran. Moms dapat memberikan permainan seperti tebak-tebakan. itu akan membuat mereka mengolah pikiran mereka.

3. Mengajak Anak Liburan

Tidak hanya bermain, anak-anak juga senang apabila orang tuanya mengajak mereka liburan. Dengan mengajak mereka pergi keluar rumah akan membuat otak mereka lebih fresh sehingga otak mereka tidak merasakan kepenatan. Karena disaat anak merasa penat tingkat konsentrasi mereka akan berkurang. Selain itu, liburan mampu mebuka pola pikir mereka, karena mereka akan bertambah wawasan dan melihat dunia lebih luas.

4. Bangunlah kedekatan Pada Anak

Tidak hanya memberikan nutrisi, meberikan permainan sambil belajar, dan mengajak anak liburan, tentunya para orang tua juga harus membangun kedekatan dengan si anak. Kedekatan antara orang tua dan anak tentu memicu tingkat yang paling tinggi untuk membuka pola pikir mereka karena akan saat mereka melihat hal yang belum mereka lihat tentu si anak akan penasaran dan belajar memahami kondisi sekitarnya, itu akan membuka pola pikir mereka.

5. Beri pemahaman yang mendasar

Setelah kedekatan orang tua dan anak tentu para orang tua wajib memberi mereka pemahaman agar si anak mulai memahami isi dunia sedikit demi sedikit. Para orang tua bisa mulai memberi pemahaman untuk anak mengenai sifat-sifat manusia dan bagaimana cara menanganinya. Dengan itu anak akan belajar dengan pola pikirnya sendiri bagaimana menangani masalahnya nanti.

Open minded harus mulai diasah bahkan diberi pemahamannya agar si anak tidak bingung ketika mereka ada masalah lalu bagaimana menanganinya. Pikiran terbuka akan membuat anak dianggap anak yang cerdas oleh lingkungannya, karena memahami bagaimana harus bersikap.

Share on:
WhatsApp
Tags:dunia pasutri, keluarga, parenting, parentips

Related Posts

  • Foto dari freepik.com Upaya Mengendalikan Penggunaan Antibiotik Secara Rasional Dan Tuntas
    No Comments | Jun 11, 2021
  • Angkie Yudistia, Tunarungu Bukan Halangan Sukses Angkie Yudistia, Tunarungu Bukan Halangan Sukses
    2 Comments | Mar 21, 2017
  • Foto: Istimewa 10 Ciri Anak Adiksi Pornografi
    No Comments | Dec 11, 2015
  • Tips Agar Tidak Mudah Lapar Tips Agar Tidak Mudah Lapar
    No Comments | Aug 14, 2014

Photo Corner

Most Popular Articles

  • Most Viewed
  • Recent Posts
  • Yeay...Restoran Ayam Goreng Kelas Dunia Popeyes® dari Louisiana Hadir di Indonesia dan Targetkan Buka 300 Gerai
  • Momentum Little Joy Oneniversary Menggaungkan Semangat #GenerasiSehatCerdas
  • Perjalanan Aksi Bersama Cegah Stunting: Danone Indonesia Perkuat Kolaborasi dan Inovasi Untuk Dukung Anak Indonesia Jadi Generasi Maju
  • Dukung Fashion Anak Indonesia, Kim & Kin Tampilkan Logo Baru dalam Koleksi #kimandkinHighFive
  • Kinder Joy Luncurkan Mainan Karakter Terbaru, The World of Magic Castle and Ice World
  • Madu Manuka Comvita, Madu Sehat dan Berkhasiat Menyembuhkan Andalan Ibu untuk Keluarga
  • Primaya Hospital Group Rambah Bisnis dengan Meluncurkan ‘Smart Fertility Clinic’ Bersama Smart IVF
  • Kejutan Tutup Botol ICHITAN Berhadiah Private Fan Meeting dengan Bright Vachirawit dan Hadiah Uang Tunai
  • Kolaborasi SGM Eksplor – Indomaret, Salurkan Bantuan Pendidikan dan Beasiswa
  • SGM Eksplor ISOPRO SOY Hadir Dukung Nutrisi si Kecil Yang Tidak Cocok Susu Sapi Tumbuh Optimal
momdadi.com on Facebook
    KEHAMILAN
    • Breast Feeding
    • Masa Kehamilan
    • New Mom Story
    • Nutrisi
    • Persalinan
    • Pra Kehamilan
    BAYI & BALITA
    • Imunisasi
    • Kesehatan
    • Nutrisi
    • Tumbuh Kembang
    ANAK
    • Aktivitas
    • Kecerdasan
    • Kesehatan Anak
    • Pendidikan
    • Pra Pubertas
    KELUARGA
    • Celeb Family
    • Dunia Pasutri
    • Kesehatan
    • Lovely Mom
    • Resep Keluarga
    • Super Dad
    TEKNOLOGI
    • Gadget
    • Inovasi
    • Our Community
    • Teknologi
    BELANJA
    • Cuci Gudang
    • Mall To Mall
    • Review
    HIBURAN
    • Agenda
    • Event
    • Rekreasi
    • Resep Keluarga
About Us  |  Sitemap  |  Contact Us
©2014 - 2015 momdadi.com. All Rights Reserved.