Siap jadi support system utama dan garda terdepan untuk ibu hamil dan busui di Indonesia, Mom Uung gelar roadshow menyusui yang kali ini merupakan event puncak dan terbesar.