• Now Trending:
  • Menguatkan Bonding Kelua...
  • Tips Si Kecil Makin Pint...
  • Tangkal Virus Corona den...
  • Mitos dan Hoax Seputar C...
Current Issue
SUBSCRIBE NOW
momdadi.com
Home Kehamilan Bayi & Balita Anak Keluarga Teknologi Hiburan

Home » Keluarga » Resep Keluarga » Resep Cemilan Kroket Belanda ala Anchor oleh Chef Devina Hermawan

Resep Cemilan Kroket Belanda ala Anchor oleh Chef Devina Hermawan

Beno Beniko | Monday, October 3rd, 2022 10:33:39 am | Keluarga, Resep Keluarga | No Comments
Foto : Istimewa

Foto : Istimewa

Moms bingung mau buat cemilan apa untuk si kecil di weekend nanti? Yuk Mom kita buat cemilan yang sehat dan bergizi untuk keluarga menemani di weekend kali ini,

 

Berikut bahan-bahan yang perlu disiapkan, yuk disimak ya Moms

Bahan Kaldu Ayam:

  • 500 gr ayam paha filet
  • 2 siung bawang putih
  • 1 buah bawang bombai
  • 3 batang seledri
  • 2 lembar bay leaf
  • 1 liter air

Bahan Adonan Kroket:

  • 65 gr tepung terigu protein sedang
  • 80 gr Anchor Unsalted Butter
  • ½ sdt bubuk pala
  • 1 sdm mustard
  • 400 ml air kaldu ayam
  • 150 ml Anchor Full Cream Milk
  • 2 sdt kaldu ayam bubuk
  • 2 sdt gula pasir
  • ¼ sdt merica
  • ½ sdt garam
  • 1 sdt daun timi (thyme), cincang halus
  • Ayam suwir

Bahan Pelapis 1:

  • Tepung terigu protein sedang

Bahan Pelapis 2:

  • 2 butir telur
  • 200 gr tepung terigu protein sedang
  • 170 ml air

Bahan Pelapis 3:

  • Tepung roti

Bahan saus mustard:

  • 5 sdm mustard
  • 1 sdt cuka
  • 1/8 sdt garam
  • 2 sdm sirup gula

 

Pelengkap :

  • Roti tawar, panggang

 

Cara Memasak

  1. Didihkan air, masukkan ayam, bawang bombai, bawang putih, bay leaf, dan daun seledri, masak hingga mendidih, sisihkan busa
  2. Jika sudah mendidih kecilkan api, masak selama 45-60 menit. Tambahkan air sedikit demi sedikit jika menyusut
  3. Saring kaldu ayam lalu suwir-suwir ayam dengan garpu
  4. Panaskan Anchor Unsalted Butter lalu masukkan tepung terigu, masak di api sedang kecil hingga merata dan wangi
  5. Masukkan merica dan pala bubuk, aduk rata
  6. Masukkan air kaldu sedikit demi sedikit sambil diaduk kemudian masukkan Anchor Full Cream Milk, aduk rata
  7. Masukkan ayam suwir, daun thyme, mustard, gula pasir, kaldu ayam bubuk, dan garam, aduk rata
  8. Bagi dua adonan ragout lalu masukkan Anchor cheddar cheese slices, aduk rata
  9. Masukkan jamur ke dalam sisa adonan ragout, aduk rata
  10. Tutup dengan cling wrap. Masukkan kedalam kulkas minimal 3 jam
  11. Untuk tepung basah, campurkan tepung terigu, telur, dan air, aduk rata
  12. Bentuk ragout dengan scoop ice cream lalu lapisi dengan tepung terigu kering. Bentuk memanjang untuk ragout ayam jamur
  13. Masukkan ke dalam tepung basah lalu ke dalam tepung roti, ratakan
  14. Panaskan minyak lalu goreng kroket di api sedang besar selama satu menit atau hingga kecokelatan, tiriskan
  15. Untuk saus, campurkan mustard, cuka, sirup gula, dan garam, aduk rata
  16. Siapkan roti panggang, oleskan saus mustard dan simpan kroket diatasnya
  17. Kroket Belanda siap disajikan

Selamat memasak Moms and happy weekend!

Share on:
WhatsApp
Tags:cemilan, chef Devina, kroket, resep keluarga

Related Posts

  • Foto : Istimewa Luncurkan Fitur Family Pairing TikTok Ajak Keluarga Turut Berperan Aktif
    No Comments | Apr 21, 2020
  • Ketahui, Hipertensi dapat Menyebabkan Stroke Ketahui, Hipertensi dapat Menyebabkan Stroke
    No Comments | Oct 11, 2022
  • Kate Middleton Persiapkan Pangeran George Jadi Kakak Kate Middleton Persiapkan Pangeran George Jadi Kakak
    No Comments | Apr 17, 2015
  • Foto : Istimewa Mondelez Indonesia Ajak Siswa Sekolah Dasar #BijakPlastikSejakDini
    No Comments | Nov 20, 2021

Photo Corner

Most Popular Articles

  • Most Viewed
  • Recent Posts
  • Balita 1-2 Tahun, Waktunya Belajar Makan Sendiri
  • Kenalkan Si Kecil Etika di Meja Makan Sejak Dini
  • Melatih Si Kecil Untuk Tidak Minder
  • Sarapan Paduan Susu dan Sereal Selamatkan Kita dari Skipping Breakfast
  • ABC LUNCURKAN INOVASI TERBARU! “SARDEN ABC SIAP GORENG BUMBU SERUNDENG”
  • Takeda dan PKJS UI Tingkatkan Kesadaran Tentang Peran Penting Perempuan dalam Meningkatkan Kesehatan Masyarakat di Indonesia
  • AdaKami Jawab Stigma P2P Lending dengan Kontribusi Strategis untuk Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi yang Semakin Inklusif
  • Sirop Obat Aman Untuk Anak
  • Keju KRAFT Hadirkan Tips Makanan Lezat Bernutrisi di Bulan Ramadhan
  • Pepsodent Ajak Masyarakat Sikat Gigi Sehari Dua Kali dan Konsultasi ke Dokter Gigi 6 Bulan Sekali
momdadi.com on Facebook
    KEHAMILAN
    • Breast Feeding
    • Masa Kehamilan
    • New Mom Story
    • Nutrisi
    • Persalinan
    • Pra Kehamilan
    BAYI & BALITA
    • Imunisasi
    • Kesehatan
    • Nutrisi
    • Tumbuh Kembang
    ANAK
    • Aktivitas
    • Kecerdasan
    • Kesehatan Anak
    • Pendidikan
    • Pra Pubertas
    KELUARGA
    • Celeb Family
    • Dunia Pasutri
    • Kesehatan
    • Lovely Mom
    • Resep Keluarga
    • Super Dad
    TEKNOLOGI
    • Gadget
    • Inovasi
    • Our Community
    • Teknologi
    BELANJA
    • Cuci Gudang
    • Mall To Mall
    • Review
    HIBURAN
    • Agenda
    • Event
    • Rekreasi
    • Resep Keluarga
About Us  |  Sitemap  |  Contact Us
©2014 - 2015 momdadi.com. All Rights Reserved.